Kita tak akan menemukan foto-foto parade atau potret buruh yang bahagia dalam jepretan fotografer Vladimir Bogdanov. Sepanjang kariernya, ia memotret kehidupan nyata di kota kelahirannya, Leningrad.
“Pembalap”, 1950-an
“Menjaga Gawang”, 1962
“Menyeberang Jalan”, 1963
“Melintasi Neva”, 1960-an
“Leningrad”, 1964
“Musim Gugur”, 1960-an
“Sudut Kota Leningrad”, 1965
“Satu Musim Semi Lagi”, 1969
“Memancing di Sungai Neva”, 1969
“Seekor Anjing Sedang Minum”, 1970-an
“Jembatan Troitsky”, 1970-an
“Jembatan Singa”, 1972
“Taman Letny”, 1970-an
“Di Balkon”, 1976
“Jembatan Anichkov”, 1977
“Bar Vechny Zov”, 1970-an
“Malam Putih”, 1984
“Menunggu Bus Listrik”, 1980-an
“Kanal Griboyedov pada Musim Panas”, 1986
“Kanal Griboyedov pada Musim Dingin”, 1986
Pembaca yang budiman,
Situs web dan akun media sosial kami terancam dibatasi atau diblokir lantaran perkembangan situasi saat ini. Karena itu, untuk mengikuti konten terbaru kami, lakukanlah langkah-langkah berikut:
- ikutilah saluran Telegram kami;
- berlanggananlah pada newsletter mingguan kami; dan
- aktifkan push notifications pada situs web kami.
Ketika mengambil atau mengutip segala materi dari Russia Beyond, mohon masukkan tautan ke artikel asli.